Program & Berita

Doa Bersama di malam ke 23 bulan Rajab bersama adik-adik yatim

Doa bersama dibulan Rajab. Bulan Rajab memiliki keistimewaan tersendiri. Dalam kalender Hijriyah, Bulan Rajab ini juga menjadi saksi beberapa peristiwa penting dalam sejarah Islam. Salah satunya adalah Isra dan Mi’raj Nabi Muhammad SAW. Selain itu, Umat Islam memuliakan bulan Rajab sebagai salah satu bulan yang penuh berkah. Dalam suasana penuh berkah ini, komunitas Yatim Mufakat […]

Doa Bersama di malam ke 23 bulan Rajab bersama adik-adik yatim Read More »

Kebahagiaan di Penghujung Tahun: Do’a Bersama dan Santunan untuk Adik-Adik Yatim

Untuk informasi lebih lanjut tentang kegiatan yayasan, kunjungi halaman Tentang Kami. Pada Selasa, 31 Desember 2024, Yayasan Mufakat Al-Banna Indonesia menggelar acara santunan akhir tahun bersama adik-adik yatim di aula yayasan . Acara ini berlangsung khidmat dengan rasa syukur atas nikmat Allah sepanjang tahun. Panitia memulai acara dengan pembacaan ayat suci Al-Qur’an yang dibawakan oleh

Kebahagiaan di Penghujung Tahun: Do’a Bersama dan Santunan untuk Adik-Adik Yatim Read More »

GERAKAN SOLIDARITAS MASYARAKAT {GSM}

Alhamdulillah Kegiatan Jum’at Berkah berbagi nasi box dari orang-orang baik sudah tersalurkan. Pada hari Jum’at, 09 Febuari 2024 lokasi di daerah Kalibaru-Jakarta Utara, bersama dengan Relawan MABI foundation. Sedekah pada hari Jum’at juga akan dilipatgandakan oleh Allah, sebagaimana disebutkan dalam hadits. “Nabi bersabda, ‘Dan di hari Jum’at pahala bersedekah dilipatgandakan,” (Imam Syafi’i, al-Umm, Juz 1,

GERAKAN SOLIDARITAS MASYARAKAT {GSM} Read More »

Gerakan Solidaritas Masyarakat | Berbagi Nasi Box Untuk Lansia Dan Dhuafa

Pada hari Jum’at, banyak keutamaan bagi kita beribadah di hari tersebut dibandingkan hari-hari yang lainya. Salah satunya, Allah akan melipatgandakan pahala kita. Semoga Allah pun menerima usaha kita dan menjadikanya bekal di akhirat nanti. Jumat berkah, alhamdulillah Masih ada Kesempatan kita berbagi kepada masyarakat Lansia dan Dhuafa. Jumat 02 Febuari 2024, berbagi nasi box telah

Gerakan Solidaritas Masyarakat | Berbagi Nasi Box Untuk Lansia Dan Dhuafa Read More »

Santunan Lansia Dhuafa | 31 Januari 2024

“Barang siapa melapangkan seorang mukmin dari satu kesusahan dunia, Allah akan melapangkannya dari salah satu kesusahan di hari kiamat. Barang siapa meringankan penderitaan seseorang, Allah akan meringankan penderitaannya di dunia dan akhirat”. Rabu, 31 Januari 2024 Alhamdulillah, kami telah menyalurkan santunan untuk anak yatim dan lansia dhuafa. Kegiatan tersebut berjalan dengan lancar dan menghasilkan manfaat

Santunan Lansia Dhuafa | 31 Januari 2024 Read More »

Paket Gizi Untuk Santri Dan Santriwati TPQ Mufakat

Dengan sukacita yang tulus, kami ingin berbagi kabar baik atas pemberian sedekah gizi nasi box yang telah diberikan untuk Santriwan dan Santriwati di TPQ Mufakat Indonesia. Melalui kolaborasi yang indah antara dermawan seperti Sahabat baik dan tim kami, kami berhasil memberikan sentuhan kehangatan dan kelezatan untuk mengisi semangat para santri. Nasi box yang disalurkan tidak

Paket Gizi Untuk Santri Dan Santriwati TPQ Mufakat Read More »

TUNAIKAN FIDYAH MU SEKARANG | MABI FOUNDATION

Puasa di bulan suci Ramadhan adalah puasa yang hukumnya wajib bagi umat Islam. Khususnya bagi mereka yang baligh dan tidak terkena udzur. Namun, ada beberapa pengecualian terhadap orang yang tidak berpuasa, sebagai gantinya mereka diwajibkan membayar fidyah. Fidyah adalah tebusan atau ganti yang harus ditunaikan oleh seseorang yang tidak mampu melaksanakan puasa Ramadhan karena beberapa

TUNAIKAN FIDYAH MU SEKARANG | MABI FOUNDATION Read More »

Tumbuhkan Manfaat Untuk Indonesia | MABI FOUNDATION

Berbuat baik terhadap sesama menjadi salah satu akhlak terpuji yang dapat dilakukan oleh siapapun, kepada siapapun, kapan pun dan dimana pun, sekecil apa pun yang kita berikan akan kembali lagi dalam bentuk yang tidak terduga. Melakukan perbuatan baik menjadi salah satu dari ibadah. Nyatanya untuk melakukan kebaikan tidak butuh alasan, melainkan itu semua atas dasar

Tumbuhkan Manfaat Untuk Indonesia | MABI FOUNDATION Read More »

Berbagi Nasi Box Setiap Hari Jum’at Yang Penuh Keberkahan

Sering sekali di meja makan kita banyak tersedia hidangan makanan yang lezat, dan kadang makanan itu tidak kita habiskan karena sudah merasa kenyang ataupun karena kita tidak suka dengan rasa makanannya. Tapi pernahkan kita merenung sejenak bahwa diluar sana saudara-saudara kita sangat susah sekali mendapatkan sepiring nasi dan kadang mereka rela untuk pergi kepasar bukan

Berbagi Nasi Box Setiap Hari Jum’at Yang Penuh Keberkahan Read More »

Pendistribusian Wakaf Al-Quran Untuk TPQ Al-Baqdadiya

Wakaf adalah ibadah mulia yang bisa dilaksanakan oleh kaum muslimin, terlebih jika yang mendapatkan manfaatnya adalah orang-orang muslim yang kemudian mendoakan para pemberinya. Salah satu wakaf yang ringan dan bisa ditunaikan oleh umat muslim adalah wakaf Al-Quran. Waqaf Al-Quran adalah sedekah jariyah terbaik. lantunan ayat yang berasal darinya akan senantiasa tercatat bagi siapa yang mewakafkannya.

Pendistribusian Wakaf Al-Quran Untuk TPQ Al-Baqdadiya Read More »